Melalui mata kuliah ini para mahasiswa akan diperkenalkan dengan konsep dasar sistem informasi manajemen, struktur beserta pengembangannya. Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat mengenal kebutuhan informasi pada masing-masing jajaran dan tatanan organisasi, menemukan sumber data yang terkait dengan kebutuhan tersebut. Mempunyai gambaran rancangan sistem informasi yang memadai dan memahami prinsip pengelolaan sistem infromasi manajemen.